Error Google Play Store

Error pada Google Play Store : Siapa yang tak kenal Play Store, hampir semua orang yang mempunyai handphone Android sudah mengenalnya. Tersedia banyak Aplikasi bermacam-macan yang gratis maupun yang berbayar. Ketika kita mencoba untuk mengakses Play Store sering menjumpai beberapa kesalahan, kesalahan tersebut ditunjugan dengan kode angka seperti error 491, error 495, error 504 dan error 941 atau masih banyak error yang lainnya lagi.


Google Play Store Kesalahan error 491 : imposible Download dan update.

Cara mudah mengatasi Error 491 pada Goolge Playstore :
Yang pertama dilakukan adalah dengan menghapus akun Google Anda dengan pilih pengaturan pada perangkat anda. Kemudian Reboot Android Anda dan add akun anda lagi. Kemudian di pengaturan pilih App kemudian gulir ke bawah ke Google Service laulu hapus data serta cachenya.

Google Play Store Kesalahan Error 495 : Kesalahan download atau memperbarui aplikasi dari Play Store.

Cara mengatasi Error 495 pada Google playstore:
Silahkan Anda hapus data Google Play Store pilih Setting => Aplikasi => All => Google Play Store => Hapus Data. Menghapus data dari Goole Services Freamwork juga. 
Hapus akun Google Anda pada perangkat, restart handphone anda dan add akun Google Anda di Pengaturan => Account => Add Acount => Google Acount.  

Google Play Store Kesalahan error 504 : App tidak dapat diunduh karena kesalahan.

Cara Mengatasi Kesalahan Error 504 :
- Hapus data Google Play store di Settings => Aplikasi => All => Google Play Store => Hapus data.
- Menghapus data dari google services framework juga

Google Play Store Kesalahan error 941 : Gangguan selama update

Solusi untuk mengatasi error 941 di google playstore :
- Buka Pengaturan => Aplikasi => All => Google Play Store dan hapus cache dan datanya. 
- Di tempat yang sama, gulir ke bawah buka Download Manager lalu hapus cache dan data juga. lalu coba update lagi.

0 Response to "Error Google Play Store"

Post a Comment